Mengenal Halaman Awal Guru Pembelajar Moda Daring
Guru Pembelajar memang program Kemdikbud yang sedang ramai dibicarakan. Para guru juga sudah mulai mencari-cari informasi mengenai program ini karena memang semua guru akan terlibat didalamnya. Seperti yang sudah kami berikan pada artikel sebelumnya, ( Guru Pembelajar - Program Pasca UKG 2015 Kemdikbud ) bahwa guru pembelajaran ini merupakan kegiatan yang penting bagi pengembangan karier dan kompetensi guru. Makanya jangan sampai ketinggalan informasi ya. Berikut ini, sekedar untuk memuaskan rasa ingin tahu Bapak dan Ibu Guru mengenai program Guru Pembelajar, kami akan mencoba menampilkan tulisan untuk Mengenal Halaman Awal Guru Pembelajar Moda Daring setelah yang yang bersangkutan dapat login dengan sukses. Perkenalan dengan Bagian-Bagian Halaman Awal Guru Pembelajar Moda Daring Untuk mengenal bagian-bagian halaman awal situs Guru Pembelajar pada Moda Daring (dalam Jaringan) ini, Bapak dan Ibu Guru dapat memperhatikan gambar berikut ini: contoh tampilan halaman awal setelah pengguna (...

Komentar
Posting Komentar